Upacara Hari Kesaktian Pancasila Pemkab Tanbu 2024

- Kontributor

Selasa, 1 Oktober 2024 - 07:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Upacara Hari Kesaktian Pancasila Pemkab Tanbu 2024

Upacara Hari Kesaktian Pancasila Pemkab Tanbu 2024

BATULICIN – Pelaksanaan upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila tahun 2024 di Kabupaten Tanah Bumbu berjalan khidmat.

Sekretaris Daerah Kabupaten Tanah Bumbu DR. H. Ambo Sakka menjadi inspektur upacara pada kegiatan apel peringatan Hari Kesaktian Pancasila di halaman Kantor Bupati, Selasa (01/10/2024).

Kegiatan peringatan Hari Kesaktian Pancasila di awali dengan pembacaaan pembukaan Undang Undang Dasar 1945 oleh Anggota DPRD Tanbu. Kemudian di lanjutkan dengan Pembacaan Ikrar oleh Ketua KNPI Kabupaten Tanah Bumbu.

Apel peringatan Hari Kesaktian Pancasila di hadiri oleh Wakil Ketua DPRD, Kapolres, Dandim 1022, Danlanal, Kejari, Kepala SKPD, dan ASN di lingkup Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu.

Berita Terkait

Abdul Rahim Hadiri Pisah Sambut GM ASDP Batulicin, Lepas Sigit Purwanto Menuju Bitung
Perkuat Mitigasi Bencana Pesisir, Komisi III DPRD Tanah Bumbu Sinkronkan Data dengan BPBD Kalsel
Komisi II DPRD Tanah Bumbu Konsultasi ke BPKAD Kalsel, Optimalkan Pengelolaan DBH dan Dana Hibah
Perjuangan Panjang DPRD Berbuah Hasil, Listrik PLN Masuk Pulau Burung Tanah Bumbu
Rapat Kerja Komisi I DPRD–Disdik Tanah Bumbu, Infrastruktur Sekolah Jadi Fokus 2026
DPRD Tanah Bumbu Bahas Implementasi Perpres 46/2025, Fokus e-Purchasing dan Anggaran Reses
Ketua Komisi III DPRD Tanah Bumbu Tinjau Progres Jembatan Penghubung Tanah Bumbu–Kotabaru
Ekspose PPH 2025: Tanah Bumbu Mantapkan Arah Kebijakan Pangan Berkelanjutan

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 09:58 WIB

Abdul Rahim Hadiri Pisah Sambut GM ASDP Batulicin, Lepas Sigit Purwanto Menuju Bitung

Sabtu, 24 Januari 2026 - 03:46 WIB

Perkuat Mitigasi Bencana Pesisir, Komisi III DPRD Tanah Bumbu Sinkronkan Data dengan BPBD Kalsel

Jumat, 23 Januari 2026 - 03:48 WIB

Komisi II DPRD Tanah Bumbu Konsultasi ke BPKAD Kalsel, Optimalkan Pengelolaan DBH dan Dana Hibah

Senin, 19 Januari 2026 - 16:10 WIB

Rapat Kerja Komisi I DPRD–Disdik Tanah Bumbu, Infrastruktur Sekolah Jadi Fokus 2026

Senin, 19 Januari 2026 - 15:05 WIB

DPRD Tanah Bumbu Bahas Implementasi Perpres 46/2025, Fokus e-Purchasing dan Anggaran Reses

Berita Terbaru