Pemerintah Kecamatan Kusan Hulu Gelar Pasar Murah Ramadhan

- Kontributor

Selasa, 11 April 2023 - 12:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kecamatan Kusan Hulu menggelar pasar murah Ramadan 1444 hijriah,

Kecamatan Kusan Hulu menggelar pasar murah Ramadan 1444 hijriah,

BATULICIN – Pemerintah Kecamatan Kusan Hulu bekerjasama dengan Kepala Desa se-Kecamatan Kusan Hulu menggelar pasar murah Ramadan 1444 hijriah, Senin (11/4/2023).

Camat Kusan Hulu, Herlambang mengatakan pasar murah ramadhan tahap pertama kerjasama Kecamatan dan Kepala Desa se-Tanbu ini dilaksanakan di tiga desa sekaligus.

“Hari ini, pasar murah di wilayah Kecamatan Kusan Hulu digelar di tiga desa sekaligus,” ucap Herlambang.

Pertama dilaksanakan di Desa Harapan Jaya pada pukul 10.00 – selesai dengan menjual paket sembako murah bersubsidi sebanyak 100 paket.

Kedua dilaksanakan di Desa Karang Mulya pukul 11.30 – selesai dengan menjual paket sembako murah bersubsidi sebanyak 100 paket.

Ketiga dilaksanakan di Desa Bakarangan pukul 14.00 – selesai dengan menjual paket sembako murah bersubsidi sebanyak 100 paket.

Diharapkan keberadaan pasar murah ramadhan ini dapat membantu meringankan beban masyarakat untuk memenuhi kebutuhan pokok sehari-hari.

“Alhamdulillah pasar murah ramadan ini disambut antusias oleh warga masyarakat,” sebutnya

Berita Terkait

Dari Sendok Pertama Menuju Indonesia Emas: Sosialisasi Program Makan Bergizi Gratis di Banjarmasin
Program Makan Bergizi Gratis Hadir di Tanah Laut, DPR RI dan BGN Dorong Generasi Sehat Menuju Indonesia Emas 2045
Dua Keluarga Pekerja Rentan Terima Santunan JKM dari BPJS Ketenagakerjaan Batulicin dan PT Pama Indomining
BPJS Ketenagakerjaan Batulicin Ingatkan Pentingnya Perlindungan Pekerja Proyek Konstruksi
Sosialisasi Program Makan Bergizi Gratis Dorong Percepatan Pencegahan Stunting dan Gizi Buruk
Praktis & Cepat! Klaim Saldo JHT BPJS Ketenagakerjaan Kini Bisa Lewat Aplikasi JMO
Amnesti Presiden Prabowo, Empat Warga Binaan Lapas Batulicin Rasakan Kebebasan
BPJS Ketenagakerjaan Batulicin Ajak Warga Kurangi Sampah Plastik Lewat Program Go Green

Berita Terkait

Senin, 13 Oktober 2025 - 10:43 WIB

Dari Sendok Pertama Menuju Indonesia Emas: Sosialisasi Program Makan Bergizi Gratis di Banjarmasin

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 12:21 WIB

Program Makan Bergizi Gratis Hadir di Tanah Laut, DPR RI dan BGN Dorong Generasi Sehat Menuju Indonesia Emas 2045

Jumat, 10 Oktober 2025 - 11:37 WIB

Dua Keluarga Pekerja Rentan Terima Santunan JKM dari BPJS Ketenagakerjaan Batulicin dan PT Pama Indomining

Kamis, 18 September 2025 - 09:35 WIB

Sosialisasi Program Makan Bergizi Gratis Dorong Percepatan Pencegahan Stunting dan Gizi Buruk

Jumat, 15 Agustus 2025 - 07:07 WIB

Praktis & Cepat! Klaim Saldo JHT BPJS Ketenagakerjaan Kini Bisa Lewat Aplikasi JMO

Berita Terbaru

Rapat Paripurna DPRD, Pemkab. Kotabaru Sampaikan Dua Buah Raperda

Adv Kotabaru

Rapat Paripurna DPRD, Pemkab. Kotabaru Sampaikan Dua Buah Raperda

Senin, 13 Okt 2025 - 10:58 WIB